Tag: politics

  • [Twitter] Dinamika Konflik Pemilu di Indonesia (1955-2019)
  • [Lecture Points] Politics and Policy : Non State Actors

    [Lecture Points] Politics and Policy : Non State Actors

    Non-state actors Interest Groups Interest grup adalah sebuah asosiasi dari individual atau organisasi yang mencoba mempengaruhi pemerintahan dan kebijakan publik tanpa ada niatan untuk terliat dalam pemilihan parlemen Interest Group dalam lingkupan lokal (Australia): Derby Community Development Association, Gladstone Cityheart Association Interest Group dalam lingkupan nasional (Australia): Australian Industry Group, Farmers Federation, ACTU, Australian Medical Association…

  • [Journal Points] Think tank: A Case of Australia

    [Journal Points] Think tank: A Case of Australia

    Siapa mereka? Siapa yang menjalankannya? Siapa yang mendanai mereka? Seberapa bertanggung jawab mereka dan seberapa besar pengaruh yang mereka miliki? Robert Milliken melaporkan penyelidikannya yang luas terhadap badan-badan ini yang semakin menetapkan agenda bagi pemerintah Dalam beberapa kasus (Seperti Angle Markel yang menyatakan tentang serangan Rusia atas Ukraina berdasarkan dari salah satu Think Tank di…

  • [Summary Course] POL 820 Politics and Policy: An Advanced Introduction

    [Summary Course] POL 820 Politics and Policy: An Advanced Introduction

    Week 1: Intro & Overview 1. How might we define “policy”, and what is distinctive about “public policy”? 2. What do we mean by “politics”? Identify two different definitions of politics in your readings, and consider which of them you find most persuasive. 3. What does the study of political science involve? 4. In what…

  • [Lecture Points] Fundamentals of Australian Political System

    [Lecture Points] Fundamentals of Australian Political System

    Sistem Pemerintahan Federal Sistem, merupakan sistem pemerintahan berdasarkan prinsip-prinsip pembagian kekuasaan antara pemerintahan pusat dan pemerintahan teritorial. Contoh dari sistem pemerintahan ini adalah Amerika Serikat dan Australia Unitari Sistem, merupakan sistem pemerintahan berdasarkan keterpusatan satu kekuasaan politik. Contoh dari sistem ini adalah New Zealand, Jelang, dan Indonesia. Konfederasi, merupakan sistem pemerintahan berdasarkan prinsip-prinsip pembagian kekuasaan…

  • Politik ala Pandji, tepat kah?

    Politik ala Pandji, tepat kah?

    Seorang stand up comedian , Pandji Pragiwaksono berbicara hal diluar kapasitas dia sebagai seorang komedian :  bicara politik. Saya tidak mengerti bagaimana seorang Pandji memulai ini semua, mungkin ketika dia mulai dekat dan terlibat langsung dalam kegiatan politik Anies Baswedan, dia mulai mau berbicara hal politik. Mungkin saja, pemikiran Anies Baswedan mempengaruhi Pandji untuk terbuka dalam topik…

  • Indo-positivisme

    Indo-positivisme

    Empat bulan di Sydney telah banyak meninggalkan kehidupan saya di Indonesia, namun tidak semena-mena meninggalkan keindonesiaan saya.  Satu hal yang tidak pernah saya tinggalkan adalah mengamati diskusi ‘warung kopi’ pada tiap malam bersama rekan satu rumah yang sama-sama orang Indonesia. Dalam diskusi itu biasanya berarah pada sebuah kebanggaan atas kemajuan Indonesia atas keberhasilan Pak Jokowi…

  • Anggota Parlemen Amerika Serikat Melancong ke Indonesia untuk Mengunjungi Calon Presiden

    Anggota Parlemen Amerika Serikat Melancong ke Indonesia untuk Mengunjungi Calon Presiden

    Apabila tahun lalu ketika pemilu di Indonesia bergema, ada berita di surat kabar kita yang begini isinya : “Ketua parlemen Amerika Serikat  beserta rombongan datang ke Indonesia untuk menghadiri kampanye Prabowo beserta simpatisan Partai Gerindra.”  Bisa jadi ada berapa opini yang berkembang di masyarakat. Pertama opini mengarah pada kedekatan Prabowo pada Amerika Serikat serta rencana-rencana…

  • #1 Tan Malaka : Revolusi

    #1 Tan Malaka : Revolusi

    Saya bisa jadi tidak akan pernah mengerti arti dari revolusi. Mao Zedong bilang, “Jika Anda ingin tahu rasa buah pir, anda harus makan sendiri. Jika Anda ingin mengetahui teori dan metode revolusi, Anda harus mengambil bagian dalam revolusi. Semua pengetahuan asli berasal pengalaman langsung.” Sedangkan saya tidaklah pernah turut serta dalam proses revolusi. Pada tahun…

  • Prolog : Tinjauan Saya tentang Tan Malaka

    Prolog : Tinjauan Saya tentang Tan Malaka

    Tan Malaka kini sebagai lambang komunisme, sebagian bahkan memandangnya sebagai lambang kedurjanaan. Sebegitu raya pengaruh pandangan masyarakat pada PKI hingga sedemikian rupa. Namun perlu disadari bahwa jauh sebelum Indonesia merdeka, Tan Malaka sudah berjuang memperjuangkan kebebasannya. Berganti-ganti nama, menyamar, berkeliling negara, keluar masuk bui sudah menjadi kelaziman. Hingga entah bagaimana Tan Malaka rasakan bahwa pada…