Tag: Munir

  • Sepotong Foto Munir di Saku Celana

    Sepotong Foto Munir di Saku Celana

    Terselip sepotong foto Munir tertinggal di saku celana Teracuhkan bersama bon-bon hasil beli ini itu. Cukup nanti lengah tercuci Foto yang sepotong itu basah dan payah. Pula dilalaikan pula Sampai terjemur di atap rumah. Sepotong foto itu rapuh dan ringkih. Kesudahanya foto itu hancur lebur, tertimbung onggokan bon ini itu. Sydney, 28 Maret 2018