Data yang kita miliki kadang hilang, dan tertulis NA dalam data.frame. Kelemahannya adalah data tersebut tidak bisa diolah dengan baik. Solusinya adalah dengan mengganti NA menjadi number, contohnya angka 0. Caranya ternyata tidak begitu sulit. Berikut adalah contoh syntaxnya :
y<-c(1,NA,3,0,NA)
> y
[1] 1 NA 3 0 NA
y[is.na(y)]<-0
> y
[1] 1 6 3 0 6
Selamat, kini data sudah bisa diolah !
Leave a Reply